Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dilaksanakan pada 13 Januari 2014 bertempat di masjid Mayonif 744/SYB, diikuti oleh seluruh prajurit yonif 744/SYB yang beragama Islam beserta Ibu-Ibu Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXI Ranting 3 Yonif 744/SYB.
Semoga
dengan ada nya peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dapat mengingatkan kita agar
selalu tetap menjaga keimanan dan nilai ketakwaan kita dengan mencontoh Nabi
Muhammad SAW sebagai Nabi akhir zaman dan semoga Yonif 744/SYB selalu tetap
berada dalam lindungan Allah SWT.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar